TUHAN YANG HUMORIS DAN TIDAK NARSIS Benarkah Tuhan itu humoris, tidak narsis, tidak suka disembah?Saya tersenyum melihat sebuah konten yang unik, berani, dan otentik di sebuah medsos beberapa saat lalu. Pasalnya, pemilik akun TikTok, @harjantohalim, itu dengan gayanya yang santai sedang mengisahkan bahwa dirinya punya Tuhan menurut versi dirinya.Menurut pemilik akun tersebut, Tuhan itu adalah... Continue Reading →
