Inspiration

SENYUM PAUS FRANSISKUS YANG MEMBIUS Kunjungan apostolik sekaligus kenegaraan Paus Fransiskus ke Indonesia pada 3-6 September 2024 serasa tidak habis untuk dikenang dan dibicarakan. Bagi pemerintah Indonesia kunjungan Paus Fransiskus menegaskan sekaligus mengingatkan pesan toleransi antarumat beragama, persatuan, dan perdamaian dunia. Rakyat Indonesia juga diingatkan kembali pada semangat dan semboyan Bhinneka Tunggal Ika yang dikagumi... Continue Reading →

Website Powered by WordPress.com.

Up ↑