PELIT Dalam beberapa kesempatan saya mendengarkan cerita atau celotehan dari beberapa orang. Semua cerita yang saya dengar kebetulan senada, orang pelit. Pernah ada seorang bapak bercerita dengan ringan tentang anaknya yang masih SD. Ia mengeluhkan nafsu makan anak laki-lakinya. Yang ada di pikirannya hanya lapar dan makan. Dan ternyata, bapak itu pun hanya sekedar cerita... Continue Reading →
